SHARE:
Ponsel juga didukung teknologi penyimpanan UFS 2.2, sebuah teknologi penyimpanan flash yang dapat memberikan kecepatan baca dan tulis data 3 kali lebih cepat dari eMMC 5.1.
Teknologi UFS 2.2 umumnya digunakan oleh barisan handphone di segmen menengah ke atas. Sedangkan realme narzo 50i Prime menggunakannya di kisaran harganya yang miring, yakni mulai Rp1,3 juta.