Contact Information

Alamat: Komplek Rumah Susun Petamburan Blok 1 Lantai Dasar, Tanah Abang - Jakpus 10260

We're Available 24/ 7. Call Now.
Sahur Praktis Pesan Lewat Layanan Food Delivery, Ini Daftar Aplikasinya
SHARE:

Technologue.id, Jakarta - Saat sahur, biasanya bunda di rumah memasak atau menghangatkan kembali makanan agar dapat disantap oleh keluarga di jam sahur. Tentunya, memasak memerlukan waktu yang cukup sebelum datangnya waktu adzan subuh.

Jika bunda sedang sakit atau mungkin bosan memasak saat jam sahur, kita dapat memesan layanan food delivery melalui aplikasi mobile. Beberapa aplikasi berikut sudah akrab di telinga kita, apa saja?

GrabFood


GrabFood merupakan salah satu layanan dari Grab untuk memesan makanan dan minuman dari merchant terdekat atau berdasarkan rekomendasi. Dalam aplikasi, pengguna bisa memilih kategori makanan mulai dari menu ayam, aneka nasi, cemilan, cepat saji, bakmi dan lain-lain.

GrabFood juga menyediakan kolom pencarian untuk mencari menu makanan atau minuman yang diinginkan oleh pengguna. Untuk menarik minat pelanggan, GrabFood juga dapat menampilkan resto mana saja yang sedang menggencarkan promo atau potongan harga.

Baca Juga:
Jelang Mudik Lebaran, Masyarakat Mulai Sibuk Mencari Mobil Baru

Prev Next Page 1 of 2
SHARE:

BMW Astra Sediakan Mobil Pemain BNI Indonesian Masters 2024

Indosat Catat Pendapatan Rp 41T Sepanjang 2024