Contact Information

Alamat: Komplek Rumah Susun Petamburan Blok 1 Lantai Dasar, Tanah Abang - Jakpus 10260

We're Available 24/ 7. Call Now.
Perbandingan Spesifikasi Oppo Reno 11 5G dan Reno 11 Pro 5G: Pilih Mana?
SHARE:

Layar

Kedua smartphone ini memiliki layar AMOLED 6,7 inci dengan refresh rate 120Hz, memberikan pengalaman visual yang lebih lancar dan tajam.

Dengan resolusi Full HD Plus (2400 x 1080 piksel), layar ini memberikan tampilan yang jernih dan detail.

Baca Juga:
Oppo Find N3 dan Find N3 Flip Resmi Dijual di Indonesia

Kamera

Kamera adalah salah satu fokus utama dalam lini Reno. Reno 11 5G dilengkapi dengan triple kamera belakang, dengan sensor utama 50MP Sony IMX890, telefoto 32 MP, dan ultra wide 8 MP.

Sedangkan Oppo Reno 11 Pro 5G memiliki sensor utama 50 MP Sony LYT600, telefoto 32 MP, dan ultra wide 8 MP.

Keduanya sudah diberi dukungan OIS, yang memberikan hasil foto dan video yang lebih stabil.

Meski sama-sama mengusung kamera depan 32MP, namun ada perbedaan di sisi sensor kameranya. Varian Pro mengusung Sony IMX709 sensor Autofocus, sedangkan varian reguler diberikan sensor OmniVision OV32C.

Prev Next Page 3 of 4
SHARE:

Google Batal Bikin Pixel Tablet 2, Hindari Persaingan dengan Apple?

Ini Respons Kemenperin soal Proposal Investasi Apple Rp1,58 Triliun