Contact Information

Alamat: Komplek Rumah Susun Petamburan Blok 1 Lantai Dasar, Tanah Abang - Jakpus 10260

We're Available 24/ 7. Call Now.
Nikon Stop Bikin DSRL?
SHARE:

Technologue.id, Jakarta - Nikon dikabarkan stop membuat kamera DSLR. Kabar mengagetkan itu dihembuskan media bisnis Jepang, Nikkei, Kamis (13/7/2022).

Nikon disebut Nikkei berencana berhenti membuat kamera DSLR dan fokus pada model mirrorless. Secara alami, laporan ini langsung beredar di industri kamera.

Benarkah demikian? Dalam situs web resminya, Nikon Inc. mengatakan, perusahaan akan terus membuat, menjual, dan memperbaiki lini kamera DSLR-nya.

Baca juga:
Xiaomi 12 Lite Meluncur Pakai Kamera 108 MP, Harga Menarik!

Dalam laporannya, Nikkei mengatakan, Nikon akan menarik diri dari bisnis kamera refleks lensa tunggal dan beralih ke penawaran digital di tengah persaingan yang semakin ketat dengan kamera smartphone.

Secara khusus, Nikkei menyebutkan, Nikon berencana memfokuskan sumber dayanya pada kamera mirrorless. Kamera ini telah menjadi produk utama di balik teknologi digital yang lebih maju.

Nikkei tidak merinci dari mana informasi tersebut diperoleh. Mereka hanya menindaklanjuti laporan awalnya dengan menuliskan sejarah singkat Nikon, perjalanan fotografinya, dan keadaan pasar kamera saat ini.

Prev Next Page 1 of 2
SHARE:

BMW Astra Sediakan Mobil Pemain BNI Indonesian Masters 2024

Indosat Catat Pendapatan Rp 41T Sepanjang 2024